Kecantikan

Review Scarlett Sun Bright Daily Sunscreen untuk Kulit Wajah Kering

Review Scarlett Sun Bright Daily Sunscreen untuk Kulit Wajah Kering
“Duh lupa pakai sunscreen. Padahal lagi terik-teriknya matahari siang ini,” kata saya ke suami. Siang itu, kami berencana berkunjung ke suatu tempat di Bekasi, Jawa Barat. Berangkat dari pagi hari, saya mengira sebelum siang kegiatan sudah selesai. Tapi teryata dugaan saya keliru. Hingga hampir menjelang pukul 12.00 W…
Resensi Buku

Review Buku Assalamualaikum Tarim karya Ustadzah Halimah Alaydrus

Review Buku Assalamualaikum Tarim karya Ustadzah Halimah Alaydrus
Buku Assalamualaikum Tarim: Sebuah Perjalanan Menemukan Diri Sendiri, saya baca setelah beberapa kali mendengarkan tausyiah Ustadzah Halimah Alaydrus di media sosial. Saya baru tahu Ustadzah Halimah di aplikasi tiktok. Dalam postingan itu, saya lupa siapa yang posting, ada ustadzah yang belajar di Tarim dan tidak per…